This is for you...
Tuesday, November 30, 2010
Tuesday, November 23, 2010
#Week 24: Mulai Menstimulasi Otak Baby Lewat Music
Yeap.. Banyak baca dari buku sama searching di internet, memasuki usia kandungan minggu ke-24 katanya janin sudah mulai bisa merespon rangsangan dari luar perut bunda. Termasuk sudah bisa mendengar suara-suara yang ada, entah itu suara bundanya ataupun suara musik yang beralun lembut.
Musik merupakan salah satu media untuk membantu menstimulasi perkembangan otak baby. Membantu membentuk proses kecerdasan pola berpikir dan emosinya juga. Makanya, jadi mulai sering-sering dengerin musik-musik gitu deh. Tadinya sih, aku lebih suka denger lagu-lagu kesukaan sendiri ya cem-macem lagu R'nB ato mellow-mellow gitu, ato lagu-lagu instrumennya depapepe. Hihihihi.. Biar gaul gitu babynya, denger lagu-lagu gitu. Tapi setelah searching lg, katanya.. Musik klasik itu recommended buat diperdengarkan ke baby, lagu-lagunya yang kuat dan menenangkan bisa ngebantu menstimulasi perkembangan otak baby tersebut.
Dan, walah.. aku jadi niat cari-cari download-an lagu-lagu klasik. Dan ternyata.. nemu sekumpulan lagu-lagu mozart for baby.. Lumayan deh, daripada harus beli. Hohohho *prinsip ekonomi dengan dalih pengiritan*
Link downloadnya langsung liat di blog sumber yang ngasih file downloadnya aja ya hehehhe...
Lumayan lagu-lagunya easy listening, dan enakeun buat penghantar tidur. Loh yg tidur koq malah bundanya.. Hihihih.. Pokoknya untuk calon bunda semuanya, lakukan yang terbaik dan berikan yang terbaik juga. Insyaallah hasilnya juga baik. Amin... Semangad ah.. ^^d
Sunday, November 21, 2010
Iri itu...
Aku iri
Pada mereka yang terus maju
Sedangkan aku kian menyerah
Aku iri
Pada mereka yang terus bangkit
Sedangkan aku menjadi terpuruk
Aku iri
Pada apa yang pernah hampir kuraih
Namun kutinggalkan
Aku iri
Pada apa yang seharusnya menjadi milikku
Kini direbut oleh yang lain
Aku iri.. Aku iri.. Aku iri..
Karmakah ini?
Karmakah atas semua kesombonganku?
Karmakah atas semua rasa sakit hati mereka padaku?
Karmakah atas semua rasa tidak bersyukurku?
Astagfirullahal adziim.. Astagfirullahal adziim.. Astagfirullahal adziim..
Pada mereka yang terus maju
Sedangkan aku kian menyerah
Aku iri
Pada mereka yang terus bangkit
Sedangkan aku menjadi terpuruk
Aku iri
Pada apa yang pernah hampir kuraih
Namun kutinggalkan
Aku iri
Pada apa yang seharusnya menjadi milikku
Kini direbut oleh yang lain
Aku iri.. Aku iri.. Aku iri..
Karmakah ini?
Karmakah atas semua kesombonganku?
Karmakah atas semua rasa sakit hati mereka padaku?
Karmakah atas semua rasa tidak bersyukurku?
Astagfirullahal adziim.. Astagfirullahal adziim.. Astagfirullahal adziim..
Thursday, November 11, 2010
Making Money?
Uffffffffffhhh... Money.. Money.. Money..
That's all around in my head. Need to buy this, buy that, pay this, pay this. But, I'm moneyless. Errrgh.. Sometime I feel down with this uncomfort situation. No job, no salary, no income.. Only rely on my husband salary. And I don't think that is enough. We need a lot of money to see a doctor for periodic controlling and prepare for the birth of baby.
Now, all I think is.. How to making a money? I need to do something, but what? Errm.. Can somebody tell me and give me some idea? Selling something on internet doesn't make a sense for me. I have no good enough in selling stuffs. Hohohoho...
OOOooooh... So confused and feel useless. I really need something to do. But I still couldn't found what I have to do...
*sigh*
Tuesday, November 02, 2010
Seventeen - Jaga Slalu Hatimu
Heuh? Saya ganti selera musik nih? Jadi suka lagu alay-ium gambreng.. ??? *Oooooh... Nooooo* Ngga begitu adanya koq. Ini semua gegara saya sudah jadi pengangguran, gegara cengo gada kerjaan, terlalu banyak waktu luang jadi terpaksa pagi-pagi suka nonton acara-acara musik alay cem d*r*ngs, d*hs**t, inb*x.. dan teman-temannya. Dan begitu seringnya mendengar lagu ini diputar, jadi kebawa-bawa bersenandung terus.. *alesan* xixixiixxi... ^o^
Tapi aslinya, seneng aja sama lagu ini.. Simple tapi enakeun gitu *ciyeeeeh, mengalay juga si dea* Bwahahha... Biarlah.. Sebodo teuing, anjing menggonggong saya bersenandung ajah.. wkwkkwkw... =D Abis kalau lagi kangen sama ayahnya si dede baby yang lagi kerja atau kebetulan sedang jauh antar kota kayak gini, pas aja gitu dengerin lagu ini.. Heheheh *alesan part-2*
Mau dengerin? Sok atuh.. Kita mengalay ala Band Indonesia masa kini. =P *no offense buat si Band dan personilnya, apalagi lagunya, lagu kalian keren koq, cuman tujuan saya berkata alay itu mengacu terhadap penggemarnya yang notabene anak-anak muda belia dan bergaya lebay, tapi bukan saya looh* Hehehehhe..
Seventeen - Jaga Slalu Hatimu
Kau jaga slalu hatimu
Saat jauh dariku tunggu aku kembali
Mencintaimu aku tenang
Memilikimu aku ada
Disetiap engkau membuka mata
Merindukanmu slalu kurasakan
slalu memelukmu penuh cinta
Itu yang slalu aku inginkan
Kau mampu membuatku tersenyum
Dan kau bisa membuat nafasku lebih berarti
***
Kau jaga slalu hatimu
Saat jauh dariku tunggu aku kembali
Ku mencintaimu slalu
Menyayangimu sampai akhir menutup mata
Kau mampu membuatku tersenyum
Dan kau bisa membuat nafasku lebih berarti
~ ~ ~ ~
Download : klik disini
p.s : Budayakan beli cd/kaset aslinya ya.. STOP PIRACY!!! ^^d
Monday, November 01, 2010
#Week 21: 1st Time Felt The Baby Kicks
Hari ini, pertama kalinya saya merasakan tendangan kencang diperut. Si dedeknya udah mulai tendangan mautnya.. Hehehhee... Awalnya gak ngeh sama dentuman di perut. Saya pikir karena lapar, tapi lama-lama jadi ada iramanya gitu. Coba diraba dan dielus-elus perutnya, eeh.. si dedek merespon elusan tangan saya.. Dia nendang-nendang terus.. Dug dug dug gitu... ^o^
Aw aw aw... Selama ini, pengen ngerasain gimana ditendang2 perut sama baby.. Tapi gak pernah kerasa sama sekali. Kadang mikir, saya yang gak sensitif ato emang si dedenya males gerak gitu. Hihihihi.. Tapi hari ini, akhirnya... Berasa juga jedugan-jedugan kecil diperut. *Yattaaaaaaa*
Haaah.. senangnya, sayang gak ada suami disini. Saya lagi di Bandung dan dia di Jakarta, jadi maaf ya ayah... Ngerasain tendangannya gak bisa sekarang ^o^ Bersabar lah...
But can't wait to see him soon.. My Baby Boy.. My Little Angel..
Be healty, dear.. Please sure, we can see each other when the time has come...
^_______________^
Subscribe to:
Posts (Atom)